Profil 2PM
Fansclub: The Hottest
Colour : Pearl Black
2PM adalah boy band Korea Selatan yang berada di bawah manajemen artis JYP Entertainment. Pada awalnya grup ini terdiri dari 7 anggota, namun sekarang hanya terdiri dari 6 anggota. Jaebeom mengumumkan dirinya keluar dari 2PM pada September 2009, setelah adanya kontroversi mengenai komentar negatif yang dibuatnya mengenai Korea lima tahun yang lalu diketahui publik. Sekarang 2PM terdiri dari Junsu, Junho, Nichkhun, Taecyeon, Wooyoung, dan Chansung.
Bersama-sama 2AM, 2PM adalah salah satu dari dua subgrup yang dibentuk dari boy bandOne Day. Grup ini pertama kali melakukan debutnya pada 4 September 2008 dengan lagu "10 Jeom Manjeome 10 Jeom" (10점 만점에 10점) yang menonjolkan gaya tari akrobatik dan b-boy.
Karier
Selain Nichkhun, anggota 2PM merupakan hasil audisi yang dilakukan JYPE, dan menerima pelatihan keras dari JYPE. Hari-hari pelatihan keras yang diterima mereka dijadikan acara dokumenter pelatihan bintang baru Hot Blood Men yang ditayangkan Mnet. Anggota waktu itu berjumlah 13 orang. Pilihan pemirsa nantinya membuat 3 anggota dikeluarkan. Mereka kemudian dibagi menjadi 2AM yang menonjolkan kemampuan vokal dam 2PM yang menonjolkan kemampuan tari dan B-Boy akrobatik.
Name: Park Jaebeom (aka Jay)
Birthday: April 25, 1987
Position: Leader, Vocalist, Lead Dancer, Rapper
Height: 174cm
Weight: 60kg
Blood: A
Religion: Christianity
Name: Kim Junsu
Birthday: January 15, 1988
Position: Lead Vocalist
Height: 180cm
Weight: 68kg
Blood: A
Religion: Buddhism
Birthday: June 24,1988
Position: Vocalist
Height: 180cm
Weight: 64kg
Blood: O
Religion: Buddhism
Extra: he is NOT Korean, he is of Chinese and Thai decent
Dia itu bukan Korean, tapi keturunan China dan Thailand. Jadi mukanya campur cute gitu^^
Birthday: December 27, 1988
Position: Main Rapper, Vocalist
Height: 185cm
Weight: 76kg
Blood: AB
Religion: Christianity
Name: Jang Wooyoung
Birthday: April 30, 1989
Position: Main Vocalist
Height: 178cm
Weight: 65kg
Blood: B
Religion: Buddhism
Name: Lee Junho
Birthday: January 25, 1990Position: Main Vocalist
Height: 178cm
Weight: 67kg
Blood: A
Religion: Christianity
Birthday: February 11, 1990
Position: Vocalist, Rapper
Height: 184cm
Weight: 75kg
Blood: B
Religion: Buddhism
Tidak ada komentar:
Posting Komentar